Friday, June 10, 2016

5 Alasan dan Solusi Orang Yang Bosen NgeBlog

Tags

5 Alasan dan Solusi Orang Yang Bosen NgeBlog
SimBale


Hayoo dari sobat SimBale disini siapa yang menjadi blogger, entah blogger half time, full time. Nah terkadang kita mulai merasa jenuh terhadap apa yang kita lakukan seperti membuat artikel, optimasi, blogwalking. Maka hari ini admin akan membuat artikel mengenai 5 Alasan dan Solusi Orang Yang Bosen NgeBlog. Yang akan kita kupas tuntas dibawah ini.

5 Alasan dan Solusi Orang Yang Bosen NgeBlog

 

1. Pengunjung Blog Sepi 

Kendala ini biasanya ditemui oleh blogger yang baru memulai karier bloggingnya. Diawal - awal kendala ini memang sering ditemui, solusinya sobat bisa saling blogwalking ke sesama blogger agar blog sobat tidak sepi.

2. Blog Tak Kunjung Berpenghasilan

Oke kalau yang ini admin pernah alami sendiri, rasanya bosen banget visitor dikit ga ada pendapatan padahal udah ngeblog dengan keras. Nah untuk masalah ini kalian para blogger wajib ngeblog dengan satu tujuan , yaitu tulus dan ikhlas dalam menjadi bloger, karena dengan tujuan tersebut kita ga akan memikirkan hal yang lain. Penghasilan dari ngeblog sendiri merupakan bonus saat kita menjadi seorang blogger bukan tujuan kita menjadi seorang blogger.

3. Blog Selalu Di Kritik Dengan Kata - Kata Pedas

Untuk yang satu ini mah tergantung mental masing - masing blogger sendiri. Ada yang sukanya nanggepin hatters, ada yang cuek, ada yang malah seneng juga dan dianggep sebagai penyemangat dalam ngeblog. Untuk ini kita bisa mencontoh seperti tipe yang terakhir yakni selalu positif thinking. Bagi para hatters jangan suka gitu tar authornya matinya cepet -_-

4. Blog Hanya Membahas Itu - Itu Saja

Ini nih mungkin buat blog yang membahas topik yang sempit. Contohnya adalah website yang membahas wisata di suatu daerah misal di Semarang. Utnuk mengatasinya sobat perlu memperluas jangkauan artikelnya misal menjadi wisata di Indonesia bahkan dunia maka dari itu sobat ga akan kehabisan topik.

5. Banyak Kegiatan Yang Lebih Menyenangkan Daripada Hanya Ngeblog Saja

Ini adalah godaan terberat juga dalam menjadi seorang blogger. Bagaimana tidak? Kegiatan blogging yang membosankan dan jenuh akan membuat para blogger meninggalkan kebiasaannya dalam ngeblog lalu beralih kepada hal yang lebih menyenangkan. Ingat fokuslah pada satu hal yang akan sobat tekuni agar mendapatkan hasil yang maksimal.

5 Alasan dan Solusi Orang Yang Bosen NgeBlog

Itulah dia beberapa 5 Alasan dan Solusi Orang Yang Bosen NgeBlog
Semoga bermanfaat
Best Regards
Admin - Aditya

12 komentar

saya malas ngeblog karena bahannya banyak banget :3
eh, bosen ya? insyaallah bosen kagak

Malas ngeblog karena nomor yang 1, 2 , dan 5

oke sipp ane gabakal bosen ngeblog :D

saya juga malas tapi harus semangat

say juga malas xD tapi lebih enak belajar sambil berbagi hehe

saya gara-gara pengunjung sepi jdi bosan

kalo itu malah bikin ane seneng kalo bahannya banyak :)

Yang malas ngeblog mudah putus asa (y)

Tiga diatas emang bikin down ;( tapi yang paling bahaya ya nomor 5

Banyak banget yang komen bosen ngeblog semoga ja pada diberi hidayah =))

Peraturan Komentar SimBalisme :
~ Jangan gunakan link aktif ( live link )
~ Berkomentar sesuai artikel
~ Dilarang berkata kotor, SARA, SPAM, dan Pornografi
EmoticonEmoticon